Manfaat dari sumsum kerbau - Broad Knowledge

Dapatkan info, ilmu, pengetahuan, dan tambah wawasan anda

Sunday 2 August 2009

Manfaat dari sumsum kerbau

Sumsum adalah Jaringan lunak yang ditemukan pada rongga interior tulang yang merupakan tempat produksi sebagian besar sel darah baru. Ada dua jenis sumsum tulang: sumsum merah (dikenal juga sebagai jaringan myeloid) dan sumsum kuning. Sel darah merah,keping darah dan sebagian besar sel darah putih dihasilkan dari sumsum merah. Sumsum kuning menghasilkan sel darah putih dan warnanya ditimbulkan oleh sel-sel lemak yang banyak dikandungnya. Kedua tipe sumsum tulang tersebut mengandung banyak pembuluh dan kapiler darah.Kegunaan dari sumsum untuk metabolisme,pembentukan energi dalam tubuh,pembentukan sel darah merahSelain dari kegunaan tersebut,sumsum juga bermanfaat bila dikonsumsi.Sumsum pada kerbau banyak khasiatnya untuk tubuh kita jika dikonsumsi.Salah satunya untuk pengobat badan agar tidak loyo dan selalu tetap fit.Sumsum tersebut dimanfaatkan oleh manusia untuk dikonsumsi dan dijadikan hidangan masakan seperti soup sumsum,gule sumsum,pepes sumsum,dan lain lain.Kandungan dalam sumsum kerbau yaitu besi 480,7 mg kalsium 8mg, 8 mg,protein 4,7 mg,fosfor 3,1 mg.


1 comment:

  1. Baccarat & Strategy - How to win at online casinos
    This page has several rules that 바카라사이트 can be helpful to novice players. Learn more about the different หารายได้เสริม types of bets, types of bets, and septcasino rules.

    ReplyDelete

Loading...